Sebelum diubah oleh Kanjeng Sultan Agung Prabu Hanyakrakasuma, penanggalan jawa menggunakan penanggalan Saka Jawa yang mempergunakan peredaran matahari dan bulan sebagai basic perhitungan.
Dalam setahun, pranoto mongso dibagi dalam 12 bagian, yakni :
1. Kasa, berlangsung antara tanggal 22 Juni sampai dengan 1 Agustus atau selama 41 hari.
2. Karo, berlangsung antara tanggal 2 Agustus sampai dengan 24 Agustus atau selama 23 hari.
3. Katiga, berlangsung antara tanggal 25 Agustus sampai dengan 17 September atau selama 24 hari.
4. Kapat, berlangsung antara tanggal 18 September sampai dengan 12 Oktober atau selama 25 hari.
5. Kalima, berlangsung antara tanggal 13 Oktober sampai dengan 8 November atau selama 27 hari.
6. Kanem, berlangsung antara tanggal 9 November sampai dengan 21 Desember atau selama 43 hari.
7. Kapitu, berlangsung antara tanggal 22 Desember sampai dengan 2 Februari atau selama 43 hari.
8. Kawolu, berlangsung antara tanggal 3 Februari sampai dengan 28/29 Februari atau selama 26/27 hari.
Langganan:
Postingan (Atom)
Yoga-Kundalini Upanishad Bab III
1. Melana-Mantra: Hrim, Bham, Sam, Pam, Pham, Sam, Ksham. Kelahiran teratai (Brahma) berkata: “O Shankara, (di antara) bulan baru (hari pert...
-
Burung Derkuku diam sejenak, kemudian bertanya lagi seperti ini: Perkutut, masih ada satu masalah yang belum begitu paham dalam pikiranku, y...
-
Sutra 1.1 Penjelasan Yoga. Sutra 1.2 Yoga adalah pengendalian aktifitas mental. Sutra 1.3 Kemudian kesadaran berdiam dalam bentuknya yang es...
-
Ketika seseorang memutuskan untuk berjalan kesebuah tempat, dia memiliki pikiran rasional, misalnya, “Apabila aku pergi kesana, kepergianku ...